Mikrotek Komputindo merupakan salah satu perusahaan yang telah berkembang, sebagai perusahaan yang menjual dan mendistribusikan komputer serta peripheral lainnya, dengan menawarkan produk-produk berbasis teknologi informasi yang berkembang saat ini.

Saat ini, PT Mikrotek Komputindo membuka lowongan kerja di kota Medan, Sumatera Utara untuk posisi berikut ini:

Human Resource Business Partner

Key Responsibilities:
Menjalin hubungan yang kuat dengan manajer dan pimpinan unit untuk memahami kebutuhan SDM masing-masing tim.
Memberikan insight dan rekomendasi strategis terkait isu organisasi, kinerja, serta struktur tim.
Menangani isu hubungan kerja, termasuk konflik, keluhan, dan kasus disipliner secara profesional dan adil.
Berkolaborasi dalam perencanaan pengembangan karyawan dan talent mapping.
Membantu proses perubahan organisasi, restrukturisasi, dan transformasi budaya.
Mengidentifikasi kebutuhan pelatihan dan pengembangan tim sesuai arah bisnis.
Menyediakan data dan analisis HR untuk mendukung pengambilan keputusan.
Memantau indikator SDM seperti retensi, kepuasan karyawan, dan absensi.

Qualifications:
Minimal S1 Psikologi / Manajemen / Hukum atau bidang terkait
Pengalaman minimal 3 tahun di bidang HR, lebih disukai sebagai Generalist atau HRBP
Memahami UU Ketenagakerjaan Indonesia dan praktik Employee Relations
Komunikatif, memiliki empati tinggi, dan berorientasi pada solusi
Kemampuan analisis dan berpikir strategis yang baik

Jika anda berminat untuk memenuhi kualifikasi diatas, Silahkan DAFTAR ONLINE

WHATSAPP DIGITAL MARKETING: +62 831-9840-7189
LINK OFFICIAL SOCIAL MEDIA & GROUP: https://linktr.ee/lokershareinone
DONASI: https://saweria.co/lokershareinone

SELALU BACA WARNING DARI LOKERINONE.COM.

Baca Berita Terupdate berikut ini:

Warning: Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun. Pastikan lowongan pekerjaan di situs resminya atau pun social medianya yang valid.



👇👇👇 Baca Juga 👇👇👇